
Persib Bandung Terpaut Delapan Poin dari Dewa United, Franca Bilang Gini...
0 menit baca
Hingga pekan ke-27 Liga Satu 2024/2025 skuat Persib Bandung masih menguasai posisi puncak klasemen dengan koleksi 57 poin unggul 8 poin dari pesaing terdekatnya, Dewa United (14/3/25)
Persib Bandung telah memainkan 27 laga dengan mengoleksi 16 kemenangan, 9 hasil imbang, dan hanya 2 kekalahan. Menurut Franca, meski pada tabel klasemen Persib di tempel ketat oleh Dewa, dirinya tidak sama sekali terpengaruh atau panik. Pasalnya pemain asal Brazil ini memilih fokus kepada timnya sendiri untuk menjalani sisa tujuh pertandingan lagi."Kami tidak melihat ke papan klasemen, kami hanya melihat tim…
Persib Bandung telah memainkan 27 laga dengan mengoleksi 16 kemenangan, 9 hasil imbang, dan hanya 2 kekalahan. Menurut Franca, meski pada tabel klasemen Persib di tempel ketat oleh Dewa, dirinya tidak sama sekali terpengaruh atau panik. Pasalnya pemain asal Brazil ini memilih fokus kepada timnya sendiri untuk menjalani sisa tujuh pertandingan lagi."Kami tidak melihat ke papan klasemen, kami hanya melihat tim…