Libur Lebaran Anak Sekolah 20 Hari, Ini Penjelasan Menteri Agama RI
0 menit baca
Menteri Agama, Nasaruddin Umar, mengumumkan libur Lebaran bagi siswa berlangsung 20 hari, mulai 21 Maret hingga 8 April. Keputusan ini bertujuan memberikan waktu lebih bagi masyarakat untuk mudik dan mengurangi kepadatan arus perjalanan.
Kementerian Agama mengungkapkan jadwal libur awalnya direncanakan mulai 24 Maret, tetapi dimajukan untuk menyesuaikan dengan kalender madrasah. "Tadinya kita sepakati edaran pertama itu tanggal 24 Maret 2025, tapi karena madrasah liburnya hari Jumat, makanya kita ubah itu menjadi tanggal 21 Maret 2025," ujar Menag Nasaruddin, dikutip Selasa (11/3/202…
Kementerian Agama mengungkapkan jadwal libur awalnya direncanakan mulai 24 Maret, tetapi dimajukan untuk menyesuaikan dengan kalender madrasah. "Tadinya kita sepakati edaran pertama itu tanggal 24 Maret 2025, tapi karena madrasah liburnya hari Jumat, makanya kita ubah itu menjadi tanggal 21 Maret 2025," ujar Menag Nasaruddin, dikutip Selasa (11/3/202…