Artis Beken " Wheesung " Ditemukan Meninggal Dunia
0 menit baca
Penyanyi solo Wheesung ditemukan meninggal dunia di rumahnya pada 10 Maret.
Dilansir dari The Joongang, ia ditemukan di rumahnya di Gwangjin-gu pada pukul 18.29 Korea Standard Time (KST).(11/3/25).
Wheesung, yang lahir pada 5 Februari 1982, memulai karier sebagai penari latar. Ia dikenal dengan lagu hits seperti "Insomnia", "Tell Me", dan "Heartsore Story".
Pihak berwenang tiba di lokasi setelah menerima laporan dari seorang anggota keluarga. Polisi meyakini Wheesung telah meninggal cukup lama sebelum jasadnya ditemukan di rumahnya.
Agensi Wheesung, TAJO Entertainme…
Dilansir dari The Joongang, ia ditemukan di rumahnya di Gwangjin-gu pada pukul 18.29 Korea Standard Time (KST).(11/3/25).
Wheesung, yang lahir pada 5 Februari 1982, memulai karier sebagai penari latar. Ia dikenal dengan lagu hits seperti "Insomnia", "Tell Me", dan "Heartsore Story".
Pihak berwenang tiba di lokasi setelah menerima laporan dari seorang anggota keluarga. Polisi meyakini Wheesung telah meninggal cukup lama sebelum jasadnya ditemukan di rumahnya.
Agensi Wheesung, TAJO Entertainme…