
Alat Berat Diturunkan, Pemerintah Bongkar Bangunan Wisata HIBISC Fantasy di Puncak
0 menit baca
Bupati Bogor, Rudy Susmanto memastikan evaluasi ulang perizinan pembangunan wahana wisata di Puncak Bogor. Salah satunya wahana wisata alam Eiger di Desa Sukagalih, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor.
Di samping wahana wisata Hibisc Puncak yang telah beroperasi yang di tengarai menjadi penyebab banjir bandang kampung Pansiunan Tugu Selatan Cisarua Bogor.
"Sekarang saya mau rapat dan periksa ulang dokumen yang di miliki, kabupaten Bogor memiliki komitmen, jika terbukti ada pelanggaran, kita akan evaluasi dan menindaklanjuti dengan langkah yang tegas, sesuai dengan ketentuan hukum yang b…
Di samping wahana wisata Hibisc Puncak yang telah beroperasi yang di tengarai menjadi penyebab banjir bandang kampung Pansiunan Tugu Selatan Cisarua Bogor.
"Sekarang saya mau rapat dan periksa ulang dokumen yang di miliki, kabupaten Bogor memiliki komitmen, jika terbukti ada pelanggaran, kita akan evaluasi dan menindaklanjuti dengan langkah yang tegas, sesuai dengan ketentuan hukum yang b…