Gandeng Dishub, Satlantas Majalengka Razia Truk Over Dimensi
0 menit baca
Untuk menekan angka kecelakaan Satlantas Polres Majalengka, Polda Jawa Barat, terus menggelar razia terhadap kendaraan truk over dimensi yang melintas di ruas jalan nasional Cirebon-Bandung.
Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto melalui Kasat Lantas AKP Rudy Sudaryono menjelaskan, operasi gabungan bersama Dinas Perhubungan (Dishub) Majalengka dan instansi terkait lainnya ini menyasar kendaraan truk over dimensi yang melintas di wilayah Kecamatan Jatiwangi.
"Namun, dalam razia tersebut belum ditemukan truk yang over dimensi yang dapat membahayakan pengguna jalan," ucap Kasat Lantas P…
Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto melalui Kasat Lantas AKP Rudy Sudaryono menjelaskan, operasi gabungan bersama Dinas Perhubungan (Dishub) Majalengka dan instansi terkait lainnya ini menyasar kendaraan truk over dimensi yang melintas di wilayah Kecamatan Jatiwangi.
"Namun, dalam razia tersebut belum ditemukan truk yang over dimensi yang dapat membahayakan pengguna jalan," ucap Kasat Lantas P…