
Tiga Ruang Kelas MAN 2 Majalengka Jebol Diterjang Banjir
0 menit baca
Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Kabupaten Majalengka pada Minggu (9/2/2025) malam menyebabkan tembok bangunan ruang kelas sekolah MAN 2 Majalengka, jebol.
Robohnya sekolah yang berada di Desa Cipinang, Kecamatan Rajagaluh, terjadi sekitar pukul 20.30 WIB dan diduga akibat luapan air dari banjir kiriman.Menurut Dandim 0617/Majalengka, Letkol Inf. Dudy Pilianto, bahwa peristiwa itu menyebabkan kerusakan cukup parah, di mana tembok tiga ruang kelas jebol akibat derasnya luapan banjir."Ada tiga ruang kelas yang terdampak dari peristiwa musibah ini yaitu kelas 1, 2 dan 3.…
Robohnya sekolah yang berada di Desa Cipinang, Kecamatan Rajagaluh, terjadi sekitar pukul 20.30 WIB dan diduga akibat luapan air dari banjir kiriman.Menurut Dandim 0617/Majalengka, Letkol Inf. Dudy Pilianto, bahwa peristiwa itu menyebabkan kerusakan cukup parah, di mana tembok tiga ruang kelas jebol akibat derasnya luapan banjir."Ada tiga ruang kelas yang terdampak dari peristiwa musibah ini yaitu kelas 1, 2 dan 3.…