
Eta Kekinian: Gerakan Ngobrol Keluarga Cegah Disharmoni dan Masalah Sosial
0 menit baca
Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/Kepala BKKBN Wihaji menjelaskan pentingnya gerakan ngobrol dalam keluarga untuk mengatasi diss harmoni. Ia menekankan bahwa komunikasi yang baik dalam keluarga dapat mencegah berbagai masalah sosial yang lebih kompleks.
"Salah satu yang saya sampaikan berkali-kali, hari ini butuh gerakan ngobrol. Karena salah satu sebab terjadinya disharmonisasi adalah sesama keluarga saja jarang ngobrol," ujarnya di acara Kongres Keluarga Maslahat NU 2025, di Hotel Bidakara, Jakarta, Jumat kemarin(31/1/2025). Menurutnya keluarga yang jarang berkomunik…
"Salah satu yang saya sampaikan berkali-kali, hari ini butuh gerakan ngobrol. Karena salah satu sebab terjadinya disharmonisasi adalah sesama keluarga saja jarang ngobrol," ujarnya di acara Kongres Keluarga Maslahat NU 2025, di Hotel Bidakara, Jakarta, Jumat kemarin(31/1/2025). Menurutnya keluarga yang jarang berkomunik…