
Tahun Ular Kayu pada Imlek 2025, Ini Maknanya
0 menit baca
Tahun ini, Imlek jatuh pada 29 Januari 2025, yang memulai periode baru bagi setiap shio. Tahun baru Imlek 2025 disebut sebagai tahun Ular Kayu berdasarkan pada shio kalender China.
Shio sendiri merupakan sistem astrologi Tionghoa yang menggunakan dua belas hewan sebagai simbol untuk mewakili tahun, bulan, dan jam tertentu. Shio dipercaya dapat menggambarkan nasib, karakteristik, dan berbagai aspek lain terkait dengan orang yang lahir di bawah pengaruh shio tersebut.Ada 12 shio menurut kalender China yang diwakili oleh 12 hewan. Yakni tikus, kerbau, macan, kelinci, naga, ular, kuda, kambing, …
Shio sendiri merupakan sistem astrologi Tionghoa yang menggunakan dua belas hewan sebagai simbol untuk mewakili tahun, bulan, dan jam tertentu. Shio dipercaya dapat menggambarkan nasib, karakteristik, dan berbagai aspek lain terkait dengan orang yang lahir di bawah pengaruh shio tersebut.Ada 12 shio menurut kalender China yang diwakili oleh 12 hewan. Yakni tikus, kerbau, macan, kelinci, naga, ular, kuda, kambing, …