BREAKING NEWS
WEB UTAMA

Penyerapan 3 Juta Ton Beras Butuh Rp36 Triliun

Kepala Badan Pangan Nasional, Arief Prasetyo Adi, menyebutkan kebutuhan anggaran besar untuk menyerap beras. Bulog ditugaskan menyerap 3 juta ton beras dengan anggaran mencapai Rp36 triliun.
"Tapi Bulog ini lagi disuruh nyerap 3 juta ton beras, 3 juta ton itu tau gak angkanya berapa. Kalau 3 juta ton rupiahnya itu berapa? Berapa? Rp36 triliun," ucapnya, Kamis (23/1/2025). Arief menjelaskan bahwa anggaran ini mencerminkan besarnya kebutuhan dana untuk menjaga ketahanan pangan. "Untuk menyerap 100 ribu ton beras saja, dana yang dibutuhkan sangat besar," katanya.Ia menekankan …
Halaman : 1 2
Berita Terbaru
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Posting Komentar