BREAKING NEWS :
WEB UTAMA
Pemerintah Efisiensi Anggaran Belanja Kementerian/Lembaga, Ini Daftarnya

Pemerintah Efisiensi Anggaran Belanja Kementerian/Lembaga, Ini Daftarnya

Pemerintah Indonesia akan mengimplementasikan efisiensi anggaran belanja Kementerian/Lembaga (K/L) sebesar Rp256,1 triliun pada tahun 2025. Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 2025 mendasari kebijakan ini, yang juga tercantum dalam Surat Menteri Keuangan Nomor S-37/MK.02/2025. Surat tersebut menginstruksikan menteri/pimpinan lembaga untuk melakukan identifikasi rencana efisiensi belanja K/L. "Menyampaikan usulan revisi berupa pembintangan anggaran sesuai besaran efisiensi dalam lampiran dan telah mendapat persetujuan mitra Komisi DPR," tulis Surat Menteri Keuangan Nomor S-37/MK.02/2025…
Halaman : 1 2
Berita Terbaru
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Posting Komentar