BREAKING NEWS :
WEB UTAMA
Liga Jerman: Bayern Muenchen Ditempel Bayer Leverkusen, Berikut Klasemen Sementara

Liga Jerman: Bayern Muenchen Ditempel Bayer Leverkusen, Berikut Klasemen Sementara

Bayern Muenchen ditempel ketat oleh Bayer Leverksusen pada klasemen sementara Liga Jerman setelah pekan ke-18 rampung pada Minggu malam waktu setempat.
Bayern Muenchen masih menempati peringkat pertama klasemen sementara Liga Jerman dengan 45 poin dari 18 pertandingan setelah mengalahkan Wolfsburg dengan skor 3-2 di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Sabtu malam waktu setempat, demikian catatan Bundesliga.Kemenangan Bayern Muenchen pada pertandingan ini hadir berkat gol dari Leon Goretzka (2) dan Michael Olise, sedangkan Wolfsburg sempat membalas lewat brace (mencetak dua gol) Mohamed Amoura.Pos…
Halaman : 1 2
Berita Terbaru
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Posting Komentar