
Berhasil Diungkap Jati Diri Mayat Tanpa Identitas di Majalaya Karawang, Polisi Sebut Diduga Korban Tewas Akibat Dibunuh
Baca kurang dari satu menit
“Kami sudah mengetahui identitas korban. Dia berinisial SP (50) warga Kelurahan Melong, Kecamatan Cimahi Selatan, Kota Cimahi,” ujar Kasat Reskrim Polres Karawang, AKP Abdul Jalil, Rabu, 20 Maret 2024.
Dia bilang, identitas korban baru terungkap setelah ada kerabatnya yang datang ke kamar mayat RSUD Karawang pada Selasa (19/3) malam.Setelah diautopsi, jenazah korban saat ini s…