Kasus ISPA di Kecamatan Tirtamulya Tertinggi di Kabupaten Karawang
0 menit baca
Kasus ISPA tertinggi sepanjang tahun 2023 terjadi di Kecamatan Tirtamulya dengan jumlah 10.189 dari bidang kesehatan, tahun 2023 terjadi kasus penyakit ISPA yang dialami oleh masyarakat. Berdasarkan jumlah data yang telah masuk di Dinas Kesehatan Karawang, sepanjang tahun 2023 penyakit ini terjadi sebanyak 166.205 kasus.(9/1/24). Kepala Bidang P2P dr.Yayuk Sri Rahayu menyampaikan, kasus tertinggi terjadi di September dengan sebanyak 17.282. Selanjutnya di Oktober mengalami penurunan sebanyak 531 kasus dan menurun kembali sebanyak 2.315 di November.“Untuk ISPA di tahun 2023 ini total dari usia …