BREAKING NEWS :
WEB UTAMA
Kalahkan Pasangan Denmark, Leo/Daniel Juara Indonesia Masters 2024

Kalahkan Pasangan Denmark, Leo/Daniel Juara Indonesia Masters 2024

Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin berhasil merebut gelar juara Indonesia Masters 2024. Tunggal putra tuan rumah itu berhasil mengalahkan pasangan Denmark Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen di final.
Bertanding di Istora Senayan, Jakarta, pada Minggu (28/1/2024) malam WIB, Leo/Daniel harus berjuang lewat rubber game. Mereka mengalahkan Kim/Anders dengan skor 21-12, 20-22, dan 21-11 untuk mengunci gelar juara.Kim/Andres mengambil keunggulan lebih 3-1 di awal gim pertama. Leo/Daniel coba mendekat, pepetkan jarak, dan bisa samakan poin 8-8. Mereka gantian unggul di interval, 11-9.Setelah mengelap…
Halaman : 1 2
Berita Terbaru
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Posting Komentar