BREAKING NEWS
WEB UTAMA

Empat Rangkaian Gerbong KA Berhasil Dievakuasi, Empat Orang Korban Kecelakaan KA Sudah Dievakuasi

Tim gabungan berhasil mengevakuasi empat rangkaian kereta api (KA) yang anjlok dalam kecelakaan KA di kawasan Cicalengka, Kabupaten Bandung, pada Jumat, 5 Januari 2024."Sementara rangkaian keluar dari jalur, sudah berhasil kita angkat sebanyak empat rangkaian. Kini tinggal dua rangkaian KA turangga yang harus di evakuasi," ujar Humas PT KAI Daop 2 Bandung Ayep Hanapi, jumat(5/1/2024).
Meski demikian, ia mengaku belum mengetahui pasti terkait selesainya semua proses evakuasi. Pihaknya berharap, kegiatan evakuasi kecelakaan KA pada pagi tadi dapat berjalan aman dan lancar."Dengan …
Halaman : 1 2
Berita Terbaru
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Posting Komentar