
Polisi Ungkap Penipuan Rekrutmen Kerja di Bekasi
0 menit baca
Kepolisian kembali berhasil mengungkap kasus dugaan penipuan dengan modus rekrutmen kerja di Bekasi. Dalam pengungkapan kasus terebut, Polisi menangkap seorang pelaku berinisial FS.(4/10/23)
“Modus operandi pelaku menyamar dan mengaku menjadi manajer salah satu perusahaan rekrutmen pekerja di Kabupaten Bekasi,” jelas Kapolres Metro Bekasi, Kombes. Pol. Twedi Aditya Bennyahdi, Selasa (3/10/23).Kapolres menjelaskan bahwa pada awalnya, tersangka merekrut dua orang untuk dijadikan sebagai sekretaris. Mereka diberi tugas mencari dan merekrut para calon tenaga kerja untuk disalurkan ke sejumlah peru…
“Modus operandi pelaku menyamar dan mengaku menjadi manajer salah satu perusahaan rekrutmen pekerja di Kabupaten Bekasi,” jelas Kapolres Metro Bekasi, Kombes. Pol. Twedi Aditya Bennyahdi, Selasa (3/10/23).Kapolres menjelaskan bahwa pada awalnya, tersangka merekrut dua orang untuk dijadikan sebagai sekretaris. Mereka diberi tugas mencari dan merekrut para calon tenaga kerja untuk disalurkan ke sejumlah peru…