
Menag dan Menteri BUMN Luncurkan Program Pemberdayaan UMKM
0 menit baca
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas bersama Menteri BUMN Erick Thohir hari ini meluncurkan Program Pendampingan dan Pemberdayaan UMKM "Sobat Bayar". Program yang diluncurkan dari Kantor DPP GP Ansor ini merupakan kerja sama DPP GP Ansor, PT Pos Indonesia, dan PT BNI Persero Peluncuran program ini ditandai dengan menekan tombol sirene bersama dilanjutkan penandatanganan MoU antara GP Ansor, PT Pos Indonesia, dan PT BNI Persero. Program ini merupakan pendampingan dan pengembangan kewirausahaan pemuda Indonesia di bawah naungan Pemuda Ansor. Program ini juga akan mengenalkan dan ikut mem…