
Buntut Demo,Dinkes Diadukan Ke Ombudsman
0 menit baca
BANDUNG- PELITAKARAWANG.COM- Ikatan Dokter Indonesia (IDI) melakukan aksi unjuk rasa yang menyebabkan sejumlah pelayanan di rumah sakit, termasuk di Jabar terganggu. Akibatnya banyak masyakarat yang mengeluh. Seperti yang terjadi pada Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bandung, Jalan Rumah Sakit, Ujung Berung, Kota Bandung. Di RS milik pemerintah itu bahkan jelas tertulis papan pengumuman yang menyatakan bahwa pada Rabu (27/11), seluruh pelayanan poliklinik rawat jalan, kecuali rawat inap, tutup, dan kembali beroperasi Kamis (28/11). Badan Perlindungan Konsumen Nasional (BPKN) mengatakan aksi …