
SBY: Saya Harus 'Menghilang' Pelan-pelan
0 menit baca
SANUR -PELITAKARAWANG.COM- "Saya harus 'menghilang' pelan-pelan ataufading away karena kader tidak boleh hanya bergantung kepada sosok saya, sosok SBY," kata Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam pidato penutupan Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Demokrat di Bali, Sabtu (30/3) malam. SBY yang baru saja dipilih sebagai Ketua Umum DPP Partai Demokrat itu mengaku ingin fokus pada pemerintahan dibanding mengurusi partai. "Rakyat harus berangkat dari platform idealisme, tidak boleh bergantung kepada sosok tertentu agar menjadi partai yang modern," ujarnya. SBY terpilih sebaga…